Sen - Jum: 10.00 - 18.00 WIB

+6288292100135

kirimpesan[at]chayra[dot]id

Pentingnya Pengelolaan Arsip Vital dalam Organisasi

Chayra Blog(94)
5
(1)

“Pengelolaan arsip vital merupakan hal penting bagi organisasi karena informasi yang ada dapat mempengaruhi keberlangsungan dan melindungi hak kepentingan organisasi. Baca artikel ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang pentingnya pengelolaan arsip vital dan cara mengelola arsip vital dengan baik”

Arsip vital merupakan hal yang sangat penting bagi suatu organisasi karena informasi yang dimilikinya sangat terkait dengan keberadaan dan keberlangsungan organisasi tersebut. Peraturan Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia No. 49 Tahun 2015 mendefinisikan arsip vital sebagai arsip yang keberadaannya merupakan persyaratan dasar bagi kelangsungan operasional pencipta arsip, tidak dapat diperbarui, dan tidak tergantikan apabila rusak atau hilang.

Pengelolaan arsip vital menjadi penting untuk diperhatikan karena:

  1. Menjaga arsip dari kemungkinan musnah, hilang atau rusak;
  2. Memastikan Kepentingan Organisasi; Arsip vital memiliki peranan penting dalam melindungi hak kepentingan organisasi, instansi dan perseorangan atau pihak-pihak yang berkepentingan lainnya. Selain itu, arsip vital juga diperlukan sebagai bukti yang legal dan dapat dipertanggungjawabkan bagi suatu organisasi. Oleh karena itu, arsip vital memerlukan pengamanan secara khusus sehingga tidak sekedar hanya mengelola arsip-arsip dinamis lainnya.
  3. Mendukung Operasional Organisasi; Arsip vital merupakan hal yang sangat penting bagi suatu organisasi karena informasi yang dimilikinya sangat terkait dengan keberadaan dan keberlangsungan organisasi tersebut. Peraturan Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia No. 49 Tahun 2015 mendefinisikan arsip vital sebagai arsip yang keberadaannya merupakan persyaratan dasar bagi kelangsungan operasional pencipta arsip, tidak dapat diperbarui, dan tidak tergantikan apabila rusak atau hilang.
  4. Menjaga Rahasia Organisasi; Arsip vital sering berisi informasi rahasia yang dapat mempengaruhi eksternal maupun internal suatu organisasi. Jika informasi ini jatuh ke tangan yang tidak berwenang, hal ini dapat menyebabkan kerusakan dan kerugian bagi organisasi. Oleh karena itu, penting untuk mengelola arsip vital dengan baik.
  5. Meminimalisir Kerugian; Ketika arsip vital hilang atau rusak, organisasi dapat mengalami kerugian besar dan tidak efisien. Pengelolaan arsip yang buruk dapat menyebabkan biaya tambahan yang mempengaruhi operasional organisasi. Sehingga, penting untuk mempersiapkan pengelolaan arsip vital sejak dini.
Layak Dibaca:  Solusi Atasi Enam Masalah Klasik dalam Pengelolaan Dokumen non-Digital

Jika Anda kesulitan dalam mengelola arsip vital, jangan ragu untuk menghubungi kami untuk konsultasi. 

 

Apakah kabar ini berguna?

Anda yang tentukan bintangnya!

Tingkat Kepuasan 5 / 5. Jumlah pemberi bintang: 1

Belum ada yang kasih bintang! Jadi yang pertama memberi bintang.

Karena kabar ini berguna untuk anda...

Kirimkan ke media sosial anda!

Ingin kantor Anda lebih rapi dan teratur? Jangan biarkan arsip-arsip berantakan mengganggu produktivitas Anda! Chayra Solusi Arsip siap membantu Anda melakukan penataan arsip dengan cara yang efektif dan efisien.

Jangan biarkan arsip kantor menjadi masalah yang mengganggu kinerja Anda. Hubungi Chayra Solusi Arsip sekarang dan rasakan sendiri manfaat dari penataan arsip yang efektif!

Berlangganan Email

Masukkan alamat surel Anda untuk berlangganan dan menerima pemberitahuan Kabar Chayra terbaru melalui surel.

Bergabung dengan 1 pelanggan lain